Sabtu, 22 April 2017

soal dan pembahasan peluang kelas 11



Latihan soal :


   1. Sebuah kotak berisi 5 bola biru dan 9 bola merah. Dari kotak tersebut diambil 3 bola sekaligus secara acak. Tentukan banyak cara pengambilan jika bola yang diambil : 

a.       Ketiganya berwarna merah

b.      2 bola biru
jawab:
 




   2.  Diberikan 5 huruf konsonan b, g, k, m, dan y serta 3 huruf vokal a, e, dan u. Dari huruf tersebut   akan dibuat sebuah password yang terdiri atas 5 huruf dengan 3 huruf konsonan dan 2 huruf vokal berbeda. Tentukan banyak password yang terbentuk.
      jawab:
       


   3. Dalam sebuah pertemuan internasional, 11 orang peserta terlibat dalam diskusi. Sebanyak 3 orang peserta berasal dari amerika 2 orang dari irlandia 4 orang dari korea dan 2 orang dari filipina. Berapa banyak cara mengatur mereka duduk melingkar sehingga peserta berasal dari negara yang sama duduk berdekatan?
       jawab:
      


   4. Dari angka 0,1,2,3,4,5,6,7 akan disusun bilangan yang terdiri atas 3 angka.tentukan banyak bilangan yang dapat disusun jika bilangan tersebut lebih besar dari 520 dan tidak boleh ada angka yang sama dalam setiap bilangan.
     jawab:


    

    5. Dari 5 ahli matematika, 3 ahli ekonomi dan 4 ahli bahasa akan dibentuk sebuah panitia yang terdiri atas 6 orang. Tentukan peluang terpilihnya panitia yang terdiri atas :

a.       4 ahli matematika dan 2 ahli ekonomi

b.       2 orang dari tiap tiap kelompok

jawab:





 di post oleh: biodafa akbar pane

1 komentar: